Beberapa kali perjalanan melipir perbatasan di Indochina membuka mata bahwa menerobos ke China bukan hal yang terlalu sulit, bahkan menjadi kepenasaran tersendiri. Dua kota utama di Selatan yang terhubung ke Indochina adalah Kunming dan Nanning. Jalur utama menuju Kunming, ibukota provinsi Yunan di China Selatan adalah melalui Vietnam dan Laos, sementara jalur dari Myanmar sampai […]
Cepat dan Nyaman Naik Kereta Malam Kunming – Lijiang
Tantangan backpackeran di negara yang tak berbahasa latin layaknya China, seperti disebutkan oleh sekian referensi, adalah masalah informasi dan komunikasi. Yang pertama minimnya papan informasi berbahasa latin dan kedua jarang yang bisa bahasa Inggris. Hal ini tak akan terlalu menjadi masalah bila akan berbelanja, karena Yuan (RMB) dan kalkulator bisa menggantikan kamus 🙂 namun bila […]